Beberapa bulan yang lalu, saya iseng membuat IGstory dan status WhatsApp tentang rencana saya untuk rutin latihan menggambar dalam beberapa waktu ke depan. Dalam story dan status tersebut, saya minta rekomendasi idol untuk dibuat fanart. Lumayan banyak respons yang masuk, dan saya akhirnya jadi rajin latihan menggambar. Hehe.
Kali ini giliran JAYB GOT7 yang saya buatkan fanart.
Mohon maaf jika masih ada kekurangan di sana-sini. Hihi.
Ada rekomendasi lain untuk digambar? Tulis di kolom komentar ya.
0 Comments